Minggu, 29 Agustus 2010


Uforia fitri
kian seberbak, kesucian terpancar dari wajah penuh kesucian. wajah2 itu berdatangan menuju kemenengan yang diraih setelah perjuangan sebulan penuh melawan hawa nafsu, bahagia karna kembali menjadi suci bagai bayi yang dilahirkan dari rahim seorang ibu, sedih karna berpisah dari ramadhan nan indah yang penuh dengan ampunan, pahala yang berlipat ganda segera berakhir ....
penuh tanda tanya apakah dapat berjumpa kembali ditahun yang akan datang ???

Allahumma tawwil 'umur0na fi t0'atika wa t0'ati rasulika waj'alna min 'ibadikas salihiin.

Artinya: "Ya Allah panjangkanlah umur kami dalam mentaati-Mu, dan mentaati utusan-Mu serta jadikanlah kami hamba-hamba-Mu yang saleh."

Pengertian, Pengorbanan, Mendengarkan, Memaafkan hanya itu yang bisa kutawarkan di hari lebaran
Saat Puasa melatih menahan keinginan, Tarawih melatih tabah melawan kelelahan
Tadarus melatih sabar lawan kemalasan, Ramadhan adalah hari pelatihan dan Lebaran adalah saatnny kemenangan

Andai waktu mau berhenti sejenak, kita bisa lebih lama nikmati ramadhan tapi waktu tak pernah mau tau, Telah datang pula hari Idul Fitri, Doaku untuk keberhasilan kita melatih diri Semoga puasa kali ini membuat hidup kita lebih berarti

Duhai cinta yang meraja
di bulan puasa
Setelah hari raya tiba
janganlah kau pergi
dan membuatku merana
karena jauh dari Sang Pencipta

Allah ya R0hiim ...
turunkan hujan ampunan di bulan ramadhan yang masih tersisa ini. Engkau yang penuh dengan magfir0h kumohon keikhlasan merelakan segala kesalahan
yang pernah kulakukan .

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan berkomentar selagi baik dan membangun ........